Persamaan Konsepsi Perkembangan Jiwa Manusia



Persamaan Konsepsi Perkembangan Jiwa Manusia
Manusia adalah makhluk yang memiliki potensi atau kemampuan istimewa dibandingkan dengan makhluk lainnya. Manusia diberi kekuatan untuk memiliki kehendak yang bebas dan diberi kemampuan akal yang dapat mengarahkannya pada jalan kebenaran. Manusia memiliki karakter dasar berupa kecenderungan pada kebaikan dan kebenaran.
Manusia juga diberi peluang untuk menjauh dari karakter dasarnya tersebut. Dengan kata lain, manusia diberi kebebasan untuk menentukan pilihan, maju atau mundur dari proses aktualisasi diri. Pilihan inilah yang akan dapat merubah kondisi psikologi manusia, karena perubahan yang ada pada dirinya ditentukan oleh pilihannya sendiri.

Comments

Popular posts from this blog

PIDATO IDIOLOGI WANITA SHOLEHAH

PPKN Kelas 5 ( (keragaman sosial budaya Masyarakat)

Pengertian IAD , ISD dan IBD