PPKN Kelas 5 ( (keragaman sosial budaya Masyarakat)

 Materi Pembelajaran PPKn (KD 3.3)


Keragaman Adat Istiadat di Lingkungan Sekitar


Indonesia adalah negara budaya. Dengan keanekaragaman budaya dari setiap daerah, tidak heran jika negara ini juga mempunyai beragam adat istiadat yang masih dilestarikan hingga saat ini. Adat istiadat dilakukan sesuai dengan kebiasaan masyarakat sekitar, Adat istiadat merupakan sebuah kelakuan yang sudah kekal dan bersifat turun temurun dan dari sinilah kekayaan budaya Indonesia semakin terasa.

sehingga memiliki integrasi yang kuat terhadap pola perilaku masyarakat. Adat istiadat bertujuan untuk mengatur tata tertib dalam masyarakat. Adat istiadat setiap kelompok

bisa sama dan bisa berbeda. Setiap suku mempunyai adat dan tradisi Sebagai contoh, tradisi masyarakat Jawa berbeda dengan tradisi masyarakat Bali, bahkan yang berbeda. Papua contoh adat istiadat masyarakat Jawa identik dengan masyarakat yang masih memegang teguh adat istiadat warisan nenek moyang. Penduduk Jawa mempunyai beragam adat dan tradisi yang sangat menarik untuk diulas.

 Mulai dari acara pernikahan,kehamilan, hingga kematian, masyarakat masih melestarikan adat dalam kehidupansehari-hari. 

l. Jelaskan tujuan adat istiadat ! Jawab: untuk mengatur tata tertib dalam masyarakat.

Mayoritas adat masyarakat Jawa bersumber dari warisan nenek moyang Namun naning masuknya agama islam ke Pulau Jawa beberapa adat dan tradisi mengalamu asimilasi dan mulai berubah sesuai dengan ajaran agama Islam Berikut beberapa contoh adat istiadat Jawa

2. Sebutkan 3 contoh adat istiadat Jawa. Jawab: sekaten, pernikahan, Tedak siten.

1 Sekaten

Upacara ini biasa diselenggarakan untuk memperingati Maulid Nabi Muhammad. Setiap tahunnya. Sekaten diselenggarakan di Alun-Alun Utara Keraton Yogyakarta dan dihadin oleh ribuan warga Yogyakarta maupun wisatawan Tidak heran tradisi yangsatu ini juga menjadi daya tarik tersendiri sehingga mengundang banyak wisatawan untuk menyaksikan secara langsung. Pada momen in Keraton akan mengadakan pawai atau inang minang gunungan hasil bumi masyarakat sekitar yang diarak oleh abdi dalem serta prajurit Kraton. Adat ini masih dilestarikan hingga saat ini karena merupakan bagian dan keanfan lokal 

3. Jelaskan tujuan diadakannya upacarə sekaten!

Jawab untuk memperingati Maulid Nabi Muhammad.

2 Pernikahan

Pernikahan merupakan momen sakral dengan adat yang cukup rumit masyarakat Jawa Meskipun kebanyakan masyarakat telah meninggalkan beberapa tradisi karena beberapa alasan. Anda perlu mengetahui beberapa adat istiadat dalam upacara pernikahan Jawa Malam sebelum akad pengantin baru melakukan siraman dan midodareni. Selain itu ada pula adat serah serahan di mana calon pengantin pria memberikan barang barangkepada pengantin wanita Setelah prosesi akad terdapat tradisi balangan suruh (lempar daun sirih panggih pertemuan kedua mempelai, dhahar kilmah (salingm menyuap, dan sungkeman

4. Sebutkan 4 adat pengantin şetelah prosesi akad Jawab: Balangan suruh, Panggih. Dhahar klimah dan sungkeman 

3 Tedak Siten Tedak siten dalam bahasa Indonesia berarti turun ke tanah Upacara dilakukan sebagai selamatan ketika seorang bayi sudah mulai berjalan Tujuan diadakannya acara tedak siten adalah sebagai bentuk rasa syukur karena sang biay diberikan kesehatan Dalam upacara ini, terdapat ritual bayi dimasukkan ke dalam kurungan ayam dan diberi beberapa barang seperti alat tulis, uang dan lain sebagainya upacara Sekaten upacara kenduren upacara Ruwatan upacara Mitoni (ketika wanita hamil) Adat istiadat dan daerah Subang Jawa Barat disebut Sisingaan (mengarak anak sehari sebelum dikhitan)

5. Jelaskan tujudiadakannya upacara tedak siten? 

Jawaban:sebagai bentuk, rasa syukur karena sang bayi diberikan kesehatan



Comments

Popular posts from this blog

PIDATO IDIOLOGI WANITA SHOLEHAH

Pengertian IAD , ISD dan IBD